Friday, May 25, 2012

Blog Tampil Menarik Dengan Emoticon

Blog Tampil Menarik Dengan Emoticon - Kita harus tetap berusaha untuk membuat blog semenarik mungkin dengan apapun caranya, kali ini saya akan membahas bagaiman cara membuat emoticon di blog, memang sudah banyak posting-posting lain sudah menjelaskan tentang hal ini namun menurut saya tidak ada salahnya untuk di coba dan untuk menambah wawasan dan pengalaman anda semua.

Berikut langkah-langkah :
  1. Login ke blogger anda
  2. Klik Rancangan/design
  3. Klik edit HTML dan pilih Expand Template Widget
  4. Cari code ]]></b:skin>, untuk mempermudah pencarian ketik Ctrl+F 
  5. Masukkan Code berikut tepat di bawah ]]></b:skin>
<script src='http://imdad.googlecode.com/files/postsmileys-ymsgr.js'   type='text/javascript'/> 
 
Untuk kamu bisa menampilkan emoticon-emoticon di entri, kita harus mengetik kodenya misal untuk menampilkan seperti ini kita mengetik :) berikut ini kode smile (emoticon) yang bisa gunakan.

:O --> :r -->
:y --> :t -->
:s --> :~ -->
:v --> :f -->
:d --> :c -->
:) --> :D -->
:$ --> :( -->
:p --> ;) -->
:k --> :@ -->
:# --> :x -->
:o --> :L -->

Selamat mencoba dan semoga berhasil !!!




Related Post



Digg Google Bookmarks reddit Mixx StumbleUpon Technorati Yahoo! Buzz DesignFloat Delicious BlinkList Furl

1 comments: on "Blog Tampil Menarik Dengan Emoticon"

nengolip said...

makasi ya infonya, berhasil di blog saya...
ditunggu ya tambahan emoticonnya :)

Post a Comment